Panduan Lengkap Memulai Bisnis Cetak Stiker: Alat, Bahan, dan Strategi Sukses

panduan memulai bisnis cetak stiker

Bisnis cetak stiker adalah salah satu peluang usaha kreatif yang semakin banyak dilirik di era digital. Dengan meningkatnya kebutuhan personalisasi produk, branding usaha kecil, hingga kebutuhan dekoratif seperti stiker laptop, motor, mobil, atau kemasan produk UMKM, bisnis ini menjanjikan keuntungan besar dengan modal yang relatif terjangkau. Pada kesempatan kali ini kami akan membahas secara mendalam […]

10 Rekomendasi Mesin Digital Printing Terbaik 2025 untuk Segala Kebutuhan!

mesin digital printing

Era Baru Cetak Digital yang Fleksibel dan Kompetitif Di tengah pesatnya perkembangan teknologi industri kreatif dan percetakan, digital printing telah menjadi tulang punggung bagi banyak bisnis, mulai dari UMKM hingga perusahaan besar. Digital printing adalah metode cetak modern yang memungkinkan transfer desain digital langsung ke media cetak menggunakan printer khusus, tanpa perlu plat cetak seperti […]

Flatbed vs Roll to Roll: Bedanya Apa dan Mana yang Cocok untuk Bisnismu?

perbedaan flatbed dan roll to roll

Kalau kamu sedang atau mau memulai usaha di bidang digital printing, pasti pernah dengar soal Mesin UV Flatbed dan UV Roll to Roll. Keduanya memang populer banget karena bisa cetak di banyak jenis media dan hasilnya tajam, cepat kering, dan tahan lama. Tapi… apa sih bedanya dua mesin ini? Yuk kita bahas dengan cara yang […]

Terbuka Lebar! Begini Peluang Bisnis Digital Printing di Surabaya yang Wajib Kamu Tahu!

peluang bisnis digital printing di surabaya

Surabaya: Kota Bisnis, Kota Peluang Surabaya bukan cuma pusat ekonomi terbesar di Jawa Timur, tapi juga menjadi salah satu kota dengan aktivitas usaha paling tinggi di Indonesia. Dari sektor UMKM, retail, hingga industri kreatif, semuanya berkembang pesat. Nah, salah satu lini usaha yang ikut terdongkrak adalah bisnis digital printing. Permintaan cetak banner, stiker, label produk, […]

Mau Usaha Cetak Custom? Wajib tahu Mesin Sublimasi! Inilah 8 Produk Permintaan Tinggi yang Bisa Kamu Wujudkan!

pengertian mesin sublim

Pernah lihat mug bergambar, jersey custom, atau hijab dengan motif eksklusif? Nah, kemungkinan besar produk-produk itu dicetak menggunakan mesin sublimasi. Tapi, sebenarnya apa sih mesin sublimasi itu, dan kenapa banyak dipakai di bisnis percetakan custom? Yuk kita bahas bareng! Pengertian Mesin sublimasi adalah alat cetak digital yang menggunakan proses panas untuk memindahkan desain dari tinta […]

Peluang Bisnis Digital Printing 2025: 18 Produk dengan Permintaan Tinggi!

peluang bisnis digital printing

Industri digital printing berkembang pesat dan kini digunakan di berbagai sektor bisnis. Mulai dari kebutuhan promosi, fashion, hingga dekorasi, teknologi cetak digital memungkinkan produksi yang lebih cepat, fleksibel, dan berkualitas tinggi. Berikut adalah artikel peluang bisnis digital printing yang masih eksis pada tahun 2025. Jika Anda ingin memulai atau mengembangkan bisnis digital printing, penting untuk […]

BE GREAT WITH GRANDO: Pameran Mesin Cetak Digital Grando Indonesia di Kota Malang

Memasuki era digital, Grando Indonesia kembali memukau dengan pameran terbarunya, “BE GREAT WITH GRANDO,” yang akan berkolaborasi dengan Wujud Unggul. Kota Malang menjadi saksi dari inovasi terkini dalam dunia cetak digital, dan Grando Indonesia akan memamerkan sejumlah produk unggulan, termasuk Mesin UV RTR Terbaru 3 Head, Mesin UV Flatbed, Mesin Sublim, Mesin DTF, dan Mesin […]

Inovasi Cetak Digital: Mesin Solvent, UV Flatbed, dan Sublim dari Grando Indonesia yang Siap Support Orderan di Masa Kampanye Politik

Dalam dunia politik modern, kampanye memerlukan pendekatan yang terencana dan terstruktur untuk mencapai dan mempengaruhi pemilih potensial. Salah satu alat yang menjadi kunci dalam mencapai tujuan tersebut adalah mesin digital printing. Mesin ini memungkinkan kampanye untuk mencetak berbagai materi promosi dengan cepat dan berkualitas tinggi. Dalam artikel ini, kita akan membahas berbagai jenis output mesin […]

Mengenal Mesin Grando UV Flatbed 6090: Solusi Cetak Gambar dengan Kualitas Tinggi

Digital printing telah menjadi solusi modern dalam mencetak gambar dan desain pada berbagai media. Salah satu mesin digital printing yang baru-baru ini diluncurkan adalah mesin Grando UV flatbed 6090. Mesin ini memungkinkan pengguna untuk mencetak gambar dengan kualitas tinggi dan tahan lama pada berbagai media. Fitur dan Keunggulan Mesin Grando UV Flatbed 6090 dalam Dunia […]

ALLPRINT Indonesia! ini dia Lineup Mesin Grando.

Mesin Grando apa saja yang akan hadir di ALLPRINT INDONESIA 2022? Hai semua, udah tau belum kalau bakal ada pameran mesin digital printing yang diadakan oleh Krista Exhibitions yaitu Allprint Indonesia 2022. Acara ini akan diadakan di Jakarta International Expo, Kemayoran pada 12-15 Oktober 2022.Nah, Grando bakal ikut menyemarakkan Allprint Indonesia 2022 nih!Mesin apa aja […]

pop up grando gd301 uv flatbed a3